RUPA RUBA

RUPA RUBA

Namanya Ruba,
wanita yang bisa merubah rupa sesuka hatinya.

Menjadi idol KPOP nomor satu di dunia?
Menjadi aktor Hollywood ternama?
Menjadi Presiden Republik Indonesia?
Semua bisa dia lakukan.

Memiliki fisik alter, Ruba menjalani beberapa kehidupan.
Sebagai dirinya sendiri, wanita lain bernama Rona,
bahkan seorang pria bernama Rhegan.

Namun, seiring waktu, Ruba mulai mengalami
kejadian-kejadian aneh di hidupnya.
Dari penampakan yang seharusnya tidak ia lihat,
hingga kematian orang-orang yang dicintainya.
Apa yang sebenarnya terjadi padanya?

Konten Sensitif

RUPA RUBA

RUPA RUBA

Konten Sensitif

RUPA RUBA

PART I – ALTER EGO

01 | NEON
02 | NOIR – 1
02 | NOIR – 2
03 | ALTER EGO
04 | KINALAK
05 | MY SUPERHERO
06 | REGHAN
07 | REUNI
08 | RAINY DAY

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *